Selasa, 23 Agustus 2016

SUPER LEADERSHIP TRAINING FOR STUDENTS

Organisasi adalah kumpulan manusia yang siap bekerja sama untuk mewujudkan tujuan bersama dalam organisasi. Organisasi terdiri dari berbagai macam individu yang memiliki potensi dan karakter yang berbeda-beda antara satu dengan yang lain, ada yang potensinya di atas rata-rata dan ada pula yang biasa-biasa saja.
Perlu adanya sebuah sarana agar setiap potensi individu dalam organisasi bisa berkembang dan meningkat. Super Leadership Training adalah sebuah program pelatihan yang di desain khusus untuk meningkatkan kualitas dan kapasitas siswa untuk menjadi seorang pemimpin yang berkualitas, berkarakter mulia dan mampu bekerjasama dengan orang lain.
Alternatif Materi Training : 
Sesi 1 : LEADERSHIP
·         Memahami definisi kepemimpinan
·         Menyadari bahwa setiap manusia dibekali oleh Allah kemampuan untuk memimpin
·         Memahami tipe-tipe kepemimpinan dan karakteristiknya
·         Memahami bagaimana menjadi seorang pemimpin yang efektif
·         Memahami tugas dan fungsi seorang pemimpin
·         Mampu mengembangkan potensi kepemimpinan yang ada dalam diri siswa
·         Mampu menjadi pribadi yang siap memimpin dan siap dipimpin
·    Memiliki komitmen yang kuat untuk menjadi seorang pemimpin yang mampu memberikan manfaat dan kemaslahatan kepada anggotanya

Sesi 2 : SELF CONCEPT & BRAVE DREAM
·         Memahami definisi konsep diri dan manfaatnya
·         Mengetahui 3 pilar konsep diri (aku diri, aku sosial dan aku ideal)
·         Menyadari potensi (kelemahan dan kelebihan) dalam diri
·         Menjadi pribadi yang terbuka dalam menerima saran dan masukan dari orang lain
·         Menyadari dan memfokuskan diri pada kelebihan/potensi yang dimilikinya (ATITUDE)
·         Menyadari pentingnya memiliki impian yang jelas dalam hidup (DREAM)
·         Belajar pada kesuksesan orang dalam meraih mimpi-mimpinya
·         Mampu menemukan dan menyusun impian hidup
·         Memiliki komitmen yang kuat untuk mewujudkan impian tersebut


Sesi 3 : MANAJEMEN ORGANISASI
·         Memahami definisi manajemen dalam organisasi
·         Menyadari pentingnya manajemen dalam organisasi
·         Visi dan Misi organisasi
·         Memahami prinsip-prinsip dalam manajemen organisasi
·         Mampu menemukan dan menyusun visi organisasi
·         Memiliki komitmen yang kuat untuk mewujudkan tujuan organisasi

Sesi 4 : PUBLIC SPEAKING TRAINING
·         Memahami sejarah dan manfaat public speaking
·         Mengetahui bagaimana cara mengelola rasa takut dalam berbicara di depan umum
·         Mengetahui kesalahan-kesalahan dalam public speaking
·         Memahami cara-cara berkomunikasi efektif, mulai dari teknik, tujuan, hingga cara melakukannya
·         Mampu menemukan gaya berkomunikasi terbaik untuk dikuasai dan dipraktekkan
·         Mengetahui 10 teknik Powerfull Opening dalam public Speaking
·         Mengetahui Teknik Powerfull Closing yang berkesan
·         Berbicara di depan publik dengan sistematis dan memukau
·         Menyadari pentingnya kemampuan public speaking dalam organisasi
·         Berkomitmen untuk terus belajar dan mengembangkan kemampuan public speaking

Sesi 5 : AMAZING SPIRITUAL TRAINING
·         Menyadari keajaiban syukur yang mengundang nikmat Allah berlipat ganda dari usaha yang dilakukan
·         Menyadari kesempurnaan Allah dalam menciptakan manusia
·         Menyadari tanggungjawab atas kelebihan yang diberikan Allah Swt
·         Mengetahui dan belajar dari kekufuran umat terdahulu yang berakibat pada murka Allah Swt
·         Bersemangat untuk mengoptimalkan anugrah Allah Swt untuk memperbanyak kebaikan
·         Memiliki kepekaan dan kepedulian terhadap permasalahan sosial/kemanusiaan
·         Bersemangat untuk menjadi bagian dari solusi di lingkungan sekolah, keluarga, dan masyarakat
·         Menyadari kekuatan doa dari orang-orang yang mencintai kita yang akan mampu mendatangkan mahadaya Allah mewujudkan impian kebaikan dalam hidup

Sesi 6 : INSPIRING OUTBOUND
·         Membangun kekompakan tim melalui games-games yang menarik dan bermakna
·         Membangun daya kreativtas siswa dalam menyelesaikan masalah yang ditemu dalam permainan
·         Membangun jiwa sportifitas dalam organisasi
·         Berlatih untuk menjadi pribadi yang siap dipimpin dan siap memimpin
·         Membangun kesadaran siswa untuk selalu fokus pada visi dan tujuan organisasi
·         Memahami kesulitan sulit orang lain
·         Bersedia untuk membantu kebutuhan anggota tim agar bekerja optimal
·         Berfokus untuk memberikan kebutuhan tim untuk mencapai kemenangan


Reservasi Training :
Office : Gg. Salak , Muntal, Gunungpati, Kota Semarang
Telp. (024) 76917578
Mobile : 085640750440 /085200388140
Email : trustco_jateng@yahoo.com


EmoticonEmoticon